Rabu, Juli 28, 2010

PROFIL SANG INSPIRATOR


Nama Lengkap : Zulkifli, S.Sos
Panggilan : Abu Zaq
Tmpt Tgl Lahir : 31 Desember 1973
Status : Kawin
Istri : Maryana
Anak : 1. M. Zaqwan Aji Ramdani, M. Zaki DH Arsyadani
Idola : Rasulullah SAW
Hoby : Kolektor Burung Dan Unggas


Siapa yang tidak kenal macan Darul Hikmah yang satu ini, pada tahun 1973 Beliau lahir dari seorang ayah bernama Alim bin Riasman Bin Jinembang bin Raden Nune Lancing Mane Jaye. Dan seorang bunda bernama Mu’minah binti Jam’iah. Beliau terlahir di desa Tanak Beak Kec. Narmada. Beliau memulai karir pendidikannya di MI NW Tanak beak dan mengakhiri pendidikannya di fakultas pisipol administrasi Negara STKIP Hamzanwadi Mataram dengan meraih gelar S.sos. Dengan semangat juangnya, beliau bersama-sama dengan para sahabat dan kaum kerabatnya merintis sebuah Yayasan Pondok Pesantren Darul Hikmah NW yang dulunya bernama madrasah Reformasi. Beliau menjabat sebagai wakil Kepala Sekolah di MTs. Darul Hikmah dan menjabat sebagai kepala sekolah di MA Darul Hikmah Tanak Beak Narmada.

Pemuda paruh baya yang kerap dipanggil dengan sebutan pak Zul itu sangat gemar dengan burung kenari dan mempunyai 2 orang putra tersebut masih tetap eksis dalam dunia pendidikan sampai hari ini. Semangat juangnya dalam memperjuangkan anak-anak yang nyaris putus sekolah patut diteladani menjadi guru teladan sekaligus sebagai bapak Darul Hikmah NW Tanak Beak Narmada.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MOTTO

Belajarlah Dengan Ikhlas
Bekerjalah Dengan Jujur

mana yang duluan, ayam atau telurnya????